Pembangunan Capai 99 Persen, Satpas Prototipe Polres Malang Segera Diresmikan
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
27 - Oct - 2023, 01:58
JATIMTIMES - Dalam waktu dekat ini, Satuan Penyelenggara Administrasi Surat Izin Mengemudi (Satpas) Prototipe Polres Malang diproyeksikan segera beroperasi. Hal itu menyusul progres pembangunan yang telah mencapai 99 persen.
Saat ini, pihak kontraktor tinggal menyelesaikan pengerjaan akhir. Yakni pengecatan dan pengerjaan bangunan eksterior.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya