Pembangunan Pasar Besar Masih Samar, Dewan Sarankan Pemkot Malang Solidkan Pedagang

Reporter

Riski Wijaya

28 - Aug - 2023, 10:52

Ketua Pansus Pasar DPRD Kota Malang Arief Wahyudi. (Foto: Riski Wijaya/MalangTIMES).

JATIMTIMES - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Malang masih belum melihat ada progres yang berarti terkait kelanjutan rencana pembangunan Pasar Besar. Meskipun sebelumnya telah disampaikan bahwa pembangunan Pasar Besar telah mendapat restu langsung dari Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo. 

Menurut Ketua Panitera Khusus (Pansus) Pasar DPRD Kota Malang Arief Wahyudi, restu yang disebut telah didapat dari Presiden seharusnya tidak disampaikan secara lisan saja. Namun secara resmi juga harus dituangkan ke dalam daftar isian pelaksanaan anggaran (DIPA) Pemerintah Pusat...



Baca Selengkapnya


Topik

Pemerintahan, Kota Malang, Sutiaji, Pasar Besar, Arief Wahyudi,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat