Viral Pengakuan Wanita Diduga PNS, Gunakan Dana Pemerintah untuk Pasang Behel
Reporter
Mutmainah J
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
21 - Jul - 2023, 05:42
JATIMTIMES - Viral pengakuan wanita PNS pakai dana pemerintah untuk jasa pasang kawat gigi.
Pengakuan wanita tersebut direkam dan diunggah oleh akun Tiktok @motherofalma, dalam video itu, wanita yang diduga PNS ini dengan bangga mengaku menyelewengkan dana pemerintah.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya