Sembilan Negara Ikuti Program Beasiswa Seni dan Budaya Indonesia di Banyuwangi

Reporter

Nurhadi Joyo

Editor

A Yahya

07 - Jun - 2023, 11:45

Para peserta program Beasiswa Seni dan Budaya Indonesia saat di kantor Dinas Kebudayaan dan Pariwisata kabupaten Banyuwangi (Disbudpar Banyuwangi for Jatim TIMES)

JATIMTIMES - Tim Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) RI dan para delegasi program Beasiswa Seni dan Budaya Indonesia (BSBI) dari 9 (Sembilan) negara mendarat di Bandara Internasional Banyuwangi, Selasa (06/06/2023).

Alunan musik rebana dan Tari Gandrung menyambut kehadiran para tamu budaya dari berbagai negara sebelum bertolak menuju kantor Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) kabupaten Banyuwangi. 

Baca Juga :

Baca Selengkapnya


Topik

Wisata, banyuwangi, hudiyono, bandara internasional banyuwangi,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat