FIFGROUP Gandeng OJK, Dorong Literasi dan Inklusi Keuangan Melalui Pelatihan Guru
Reporter
M. Bahrul Marzuki
Editor
Nurlayla Ratri
31 - May - 2023, 02:23
JATIMTIMES - PT Federal International Finance (FIFGROUP) sebagai anak perusahaan dari PT Astra International Tbk dan bagian dari Astra Financial, (FIFGROUP) menggelar kegiatan Pelatihan Guru Kolaborasi dan Sinergi FIFGROUP bersama Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Selasa (30/5/2023) di Gedung Pemuda/KNPI, Rawamangun, Jakarta Timur.
Kegiatan yang digelar dalam rangka mendorong literasi dan inklusi keuangan itu diikuti lebih dari 200 guru dari tingkat Taman Kanak-Kanak (TK) sampai dengan Sekolah Menengah Atas (SMA).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya