Penyebab Kematian Masih Didalami Polisi, Dua Warga Karangploso Diduga Meninggal Karena Miras
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
Dede Nana
11 - May - 2023, 03:54
JATIMTIMES - Enam warga Desa Ngijo, Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang diduga menjadi korban usai mengkonsumsi minuman keras (miras). Dari enam korban tersebut, dua diantaranya dikabarkan meninggal dunia. Berdasarkan keterangan yang dihimpun Polsek Karangploso, korban yang diduga meninggal usai mengkonsumsi miras tersebut berinisial A dan AS.
Saat di konfirmasi, Kapolsek Karangploso Iptu Bambang Subinanjar membenarkan dugaan korban meninggal karena menenggak miras tersebut. Menurutnya, kedua korban tersebut kini sudah dimakamkan.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya