Unggul FC Malang Datangkan 4 Amunisi Baru untuk Putaran Kedua
Reporter
Hendra Saputra
Editor
Dede Nana
07 - May - 2023, 12:52
JATIMTIMES - Manajemen Unggul FC Malang datangkan empat pemain baru. Mereka disiapkan untuk amunisi tambahan demi mendapatkan hasil yang lebih baik di putaran kedua Liga Futsal Profesional Indonesia 2023.
Rekrutan pertama adalah Wais Alkarni yang didatangkan dari Kancil WHW Pontianak. Pemain berposisi flank itu sudah mengikuti sesi latihan bersama Unggul FC sejak 27 April sebelum libur Lebaran lalu.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya