Satreskoba Polres Tulungagung Ungkap Peredaran Narkotika 2 Bulan Terakhir
03 - Mar - 2023, 03:35
JATIMTIMES - Rilis yang digelar Satresnarkoba Polres Tulungagung mengungkap 20 kasus peredaran narkoba dalam dua bulan terakhir ini. Kasat Resnarkoba Polres Tulungagung AKP Didik Riyanto mengatakan, dari kasus yang diungkap, pihaknya mampu menangkap 10 tersangka kasus narkotika, 8 tersangka kasus obat keras berbahaya dan 2 tersangka kasus peredaran minuman keras.
Ironisnya, tiga diantaranya adalah residivis kasus serupa yang pernah menjalani hukuman. Bahkan salah satu residivis adalah perempuan yang belum lama ini bebas.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya