Valentine Day, Paket Romantis Spesial dari Lotus Garden Hotel by WH
Reporter
Bambang Setioko
Editor
Dede Nana
07 - Feb - 2023, 08:51
JATIMTIMES -Februari identik dengan bulan kasih sayang atau yang biasa disebut Valentine Day. Momen hari valentine tentunya merupakan momen yang dinantikan untuk mengungkapkan kasih sayang kepada pasangan.
Iqbal Hamaki as a marketing Communication Lotus Garden Hotel Kediri by WH mengatakan, memasuki perayaan hari Valentine, Lotus Garden Hotel by Waringin Hospitality menyediakan paket menginap “Love Story February” mulai dengan Rp 575.000 nett /room/night.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya