Warga Desa Ponggok Blitar Dikejutkan Suara Gemuruh, Ternyata Kebakaran Pabrik Eggtray
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
05 - Jan - 2023, 09:23
JATIMTIMES-Ketenangan warga di Desa Ponggok Kecamatan Ponggok Kabupaten Blitar mendadak dikejutkan dengan suara gemuruh, Kamis (5/1/2023).
Informasi yang diterima JATIMTIMES, suara gemuruh tersebut didengar warga sekitar pukul 05.00 WIB. Penasaran dengan asal suara yang tak kunjung reda, warga desa setempat langsung menghampiri sumber suara.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya