Kasus Covid-19 di Kota Batu Turun Drastis, Tapi Dewanti Minta Warga Tetap Vaksin Booster
Reporter
Irsya Richa
Editor
Nurlayla Ratri
05 - Dec - 2022, 03:07
JATIMTIMES - Kasus Covid-19 di Kota Batu di bulan November sempat mencapai puncaknya 97 pasien aktif. Untungnya pada awal bulan Desember sudah turun setengahnya.
Hingga Minggu (4/12/2022) kasus Covid-19 terus turun. Dari data Dinas Kesehatan Kota Batu kini kasus aktif terdapat 44 pasien. Dari jumlah tersebut 2 pasien di antaranya tengah isolasi di rumah sakit rujukan Kota Batu.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya