Warga Inginkan Tourism Center di Wilayah Selatan, Bukti Geliat Wisata Lumajang
Reporter
Moch. R. Abdul Fatah
Editor
A Yahya
10 - Oct - 2022, 02:36
JATIMTIMES - Warga selatan Lumajang mulai berharap adanya Tourism Center sebagai pusat informasi wisata Lumajang, khususnya wisata wilayah selatan Kabupaten Lumajang.
Ini terungkap saat Bupati Lumajang H. Thoriqul Haq melakukan dialog dengan warga yang bertajuk Jagong Bareng Cak Thoriq yang digelar di Pronojiwo, pada Sabtu (8/10) malam.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya