17 Jenazah Tragedi Stadion Kanjuruhan belum Teridentifikasi di RSSA Malang
Reporter
Tubagus Achmad
Editor
A Yahya
02 - Oct - 2022, 09:25
JATIMTIMES - Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Utama Rumah Sakit Umum Daerah dr Saiful Anwar (RSSA) Malang dr Kohar Hari Santoso menyebut bahwa saat ini terdapat 17 jenazah yang berada di Instalasi Kedokteran Forensik (IKF) RSSA Malang yang belum teridentifikasi identitasnya.
"Tadi sudah ditinjau 17 jenazah yang belum teridentifikasi, tim sudah melakukan identifikasi. Insya Allah setelah ini akan bertemu dengan keluarga. Setelah ini akan dimandikan sesuai dengan agamanya," ungkap Kohar kepada JatimTIMES.com, Minggu (2/10/2022)...
Baca Selengkapnya