Paceklik Gol, Persik Kediri Butuh Figur Striker Baru
Reporter
Eko Arif Setiono
Editor
Dede Nana
04 - Sep - 2022, 02:18
JATIMTIMES - Persik Kediri butuh figur striker baru untuk mengatasi persoalan tumpulnya di lini depan mereka. Mengingat saat ini, tim berlabel 2 bintang itu tengah didera persoalan paceklik gol.
Itu terlihat dari persentase jumlah gol yang dinilai masih cukup minim setelah menyelesaikan 8 pertandingan di kompetisi Liga. Di mana, tim berjuluk Macan Putih itu sejauh ini hanya mampu mengemas 3 gol, dan justru kemasukan gol sebanyak 14 kali.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya