Ajukan Anggaran ke Provinsi, Pemkot Malang Kembali Gagas Pembangunan Drainase Soehat
Reporter
Arifina Cahyati Firdausi
Editor
Dede Nana
30 - Jan - 2022, 09:55
JATIMTIMES - Pemerintah Kota (Pemkot) Malang kembali merencanakan untuk membangun saluran drainase di sepanjang Jl Soekarno Hatta (Soehat). Hal ini sebagai upaya untuk menanggulangi banjir.
Saat ini, Pemkot Malang tengah mengajukan lagi anggaran untuk pembangunan tersebut kepada Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur. Nilai anggaran yang diajukan sebesar Rp130 miliar.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya