Viral Ibu Beri Nama Anaknya Heru, Hera, Heri, Alasannya Biar Mudah saat Sekarat
Reporter
Desi Kris
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
20 - Nov - 2021, 04:32
JATIMTIMES - Beredar sebuah video yang menunjukkan seorang ibu menjawab pertanyaan kenapa memberikan nama pada ketiga anaknya dengan nama yang mirip. Alasan ibu itu pun langsung menjadi atensi warganet karena jawabannya yang tidak terduga.
Video tersebut diunggah oleh akun TikTok @cupcakedai_. Dalam video pemilik akun bertanya kepada seorang wanita yang dipanggilnya 'Nanny'.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya