Genjot Vaksinasi Pelajar, Pemkot Malang Targetkan 2.500 Orang Divaksin Setiap Hari
Reporter
Tubagus Achmad
Editor
Dede Nana
01 - Sep - 2021, 12:33
JATIMTIMES - Pemerintah Kota (Pemkot) Malang melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Malang terus menggenjot pelaksanaan vaksinasi pelajar dengan target setiap harinya 2.500 dosis Vaksin Covid-19 Sinovac.
Kepala Disdikbud Kota Malang Suwarjana mengatakan, untuk total pelajar yang akan divaksin pada jenjang Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) berusia 12 tahun keatas berjumlah 45 ribu. Yakni untuk pelajar SD 5 ribu dan pelajar SMP 40 ribu...
Baca Selengkapnya