Bupati Blitar Launching Cetak KTP di Kecamatan, Wates Jadi Pilot Project
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
28 - Aug - 2021, 12:09
JATIMTIMES-Suksesnya penerapan program Salam Sak Jangkah di Kabupaten Blitar dilanjutkan dengan inovasi baru. Bupati Blitar Rini Syarifah didampingi Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) melaunching program Inovasi Cetak KTP Online (SICEPOL) di Kecamatan Wates, Rabu (26/8/2021).
Kepala Dispendukcapil Kabupaten Blitar, Luhur Sejati, menyampaikan SICEPOL adalah inovasi terbaru dari Dispendukcapil Kabupaten Blitar. Pilot project dari inovasi ini adalah Kecamatan Wates yang merupakan wilayah ujung timur selatan di Kabupaten Blitar. Kecamatan Wates daerah yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Malang...
Baca Selengkapnya