Tumbuh Sejak Zaman Belanda, DLH Lumajang Tak Akan Ijinkan Pemotongan Pohon Asem

Editor

A Yahya

10 - Jun - 2021, 03:33

Pohon Asem yang ada di Jalan A. Yani Lumajang (Foto : Moch. R. Abdul Fatah / JatimTimes)

LUMAJANGTIMES - Untuk menyelamatkan pohon asem yang tersisa di Jalan Ahmad Yani Lumajang, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Lumajang memastikan akan menolak seluruh permohonan ijin untuk melakukan penebangan pohon asem tersebut.

Kepala DLH Lumajang Ir. Yuli Haris kepada media ini mengatakan, pohon asem yang ada di Lumajang saat ini jumlahnya tidak banyak dan hanya tinggal di jalan Ahmad Yani saja.

Baca Juga :

Baca Selengkapnya


Topik

Lingkungan, ,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat