Deretan HP yang Tak Bisa Akses WhatsApp Mulai Tahun 2021, Cek Punyamu!
Reporter
Desi Kris
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
20 - Dec - 2020, 04:46
WhatsApp dikabarkan telah memutuskan untuk mengakhiri dukungan pada sejumlah ponsel berbasis iOS dan Android mulai tahun 2021.
Hal ini diketahui melalui laman resminya, WhatsApp telah memperbarui sistem operasi apa saja yang tetap mendapat dukungan pada 2021.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya