Masih Pikir-Pikir, Prabowo Bakal Putusan Pencalonan Presiden Setahun Jelang Pemilu
Reporter
Desi Kris
Editor
Nurlayla Ratri
09 - Aug - 2020, 05:52
Sabtu (8/8/2020) Menteri Pertahanan Prabowo Subianto kembali resmi menjadi Ketua Umum Partai Gerindra 2020-2025. Pengesahan ditetapkan melalui Kongres Luar Biasa (KLB) Partai Gerindra di Hambalang, Bogor, Jawa Barat.
"Atas nama pimpinan sidang Kongres Luar Biasa, kami mengucapkan syukur Alhamdulillah dan memberikan syukur dan doa kepada Pak Prabowo Subianto untuk memimpin kami kembali selama lima tahun," kata Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya