Disebut Bakal Bertarung dengan Mantan Kader PKB, Lathifah: Saking Cintanya ke Saya
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
A Yahya
02 - Aug - 2020, 12:38
Beberapa pekan belakangan ini, nama Lathifah Shohib kian santer dikabarkan bakal berhadapan dengan mantan kader PKB (Partai Kebangkitan Bangsa) HM Sanusi, guna bertarung memperebutkan singgasana kursi jabatan Bupati Malang.
Bahkan dari beberapa kabar yang dihimpun media online ini, salah satu anggota komisi X DPR RI dari fraksi PKB (Partai Kebangkitan Bangsa) tersebut bakal diduetkan dengan mantan Sekda (Sekretaris Daerah) Kabupaten Malang, Didik Budi Muljono.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya