Penjabat Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono didampingi Wakil Bupati Malang Didik Gatot Subroto saat berkunjung ke peternakan sapi perah dari Kop Sae Pujon, Kabupaten Malang, Sabtu (11/1/2025). (Foto: Dok. Prokopim Setda Kabupaten Malang)
JATIMTIMES- Belasan ribu sapi di Jawa Timur terinfeksi virus Penyakit Mulult dan Kuku (PMK). Hal itu berdasarkan rekapitulasi data yang dilakukan oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jatim, sejak tanggal 1 Desember 2024 sampai 10 Januari 2025 terdapat 11.317 ekor hewan ternak yang terinfeksi virus PMK.
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur (Jatim) Adhy Karyono membenarkan besarnya jumlah sapi di Jatim yang terserang PMK. "Saat ini kalau dilihat dari 1 Desember sampai 10 Januari ada...
Baca Selengkapnya
Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.