Prakiraan Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Filipina: Marselino Kembali
Reporter
Mutmainah J
Editor
A Yahya
21 - Dec - 2024, 07:24
JATIMTIMES - Timnas Indonesia akan melakoni laga pamungkas kontra Filipina di Piala AFF 2024.
Bentrok timnas Indonesia vs Filipina akan digelar di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (21/12) pukul 20.00 WIB. Laga krusial bagi skuad asuhan Shin Tae Yong akan disiarkan melalui RCTI dan juga Vision+.
Prediksi Indonesia vs Filipina
Baca Juga :
Baca Selengkapnya