Persiapan Arema Jelang Berkandang di Blitar, Sebut Akan Dialog dengan Warga
Reporter
Hendra Saputra
Editor
Yunan Helmy
27 - Jul - 2024, 07:41
JATIMTIMES - Manajemen Arema FC mulai menyiapkan diri jelang berkandang di Stadion Soeprijadi, Blitar. Salah satunya dengan mengantisipasi kericuhan.
General Manager Arema FC Yusrinal Fitriandi mengatakan bahwa pihaknya sedang melakukan antisipasi berkandang di Stadion Soeprijadi. Dalam hal ini pihaknya telah melakukan audiensi dengan dinas terkait dan kepolisian Blitar.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya