Empat Wakil Bulu Tangkis Indonesia Awali Laga Olimpiade 2024 Paris, Ini Jadwalnya!
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
27 - Jul - 2024, 03:20
JATIMTIMES - Empat wakil Indonesia memulai perjuangan mereka dalam cabang bulu tangkis di Olimpiade Paris 2024 yang diadakan di Porte De La Chapelle Arena atau Adidas Arena. Para atlet ini akan beraksi pada laga pertama fase grup, pada hari ini, Sabtu (27/7).
Wakil pertama dari Indonesia adalah pasangan ganda putri Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti. Mereka akan berhadapan dengan pasangan Jepang, Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara, di Grup A.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya