M Health Beri Layanan Cek Kesehatan Gratis Pedagang Pasar Sawojajar
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Dede Nana
29 - Jun - 2024, 01:26
JATIMTIMES - Pemeriksaan kesehatan secara berkala merupakan langkah penting dalam menjaga kesehatan dan mencegah timbulnya penyakit. Oleh karenanya, Ardantya Syahreza dan Sofia Ambarini, pendiri M Health yang bergerak di bidang alat kesehatan jantung, mengambil inisiatif untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya kesehatan jantung di kalangan pedagang pasar di Malang.
Pada Kamis (27/6/2024), M Health menggelar kegiatan pelayanan cek kesehatan jantung gratis di Pasar Sawojajar, Kota Malang. Tim kesehatan dari M Health memberikan pelayanan cek kesehatan jantung kepada seluruh pedagang pasar...
Baca Selengkapnya