Surabaya Bebas Gelap 3,5 Tahun 113.426 PJU Terpasang hingga Perkampungan
Reporter
M. Bahrul Marzuki
Editor
Nurlayla Ratri
24 - Jun - 2024, 03:29
JATIMTIMES - Sebagai kota terbesar kedua di Indonesia, Surabaya terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas hidup warga. Salah satu komitmen yang diwujudkan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya adalah dengan menambah jumlah titik Penerangan Jalan Umum (PJU) hingga ke wilayah perkampungan.
Penambahan PJU ini dilakukan untuk meningkatkan kenyamanan dan keamanan warga. Komitmen ini juga diharapkan dapat mendongkrak perekonomian warga saat beraktivitas malam hari. Dengan komitmen tersebut, pemkot berharap Surabaya bebas dari gelap sehingga menjadi kota yang lebih aman dan nyaman untuk ditinggali seluruh warga...
Baca Selengkapnya