Tingkatkan Etika Komunikasi Layanan Publik di Satlantas Polres Malang, Dosen Psikologi UB: Layanan Terbaik dari Hati
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
A Yahya
24 - May - 2024, 09:41
JATIMTIMES - Satlantas Polres Malang menggelar pelatihan etika komunikasi pelayanan publik untuk personel Satlantas Polres Malang. Kegiatan yang menghadirkan Dosen Departemen Psikologi FISIP Universitas Brawijaya, Ilhamuddin, S.Psi, M.A digelar pada Rabu, 22 Mei 2024 di Aula Polres Malang.
Pelatihan tersebut terus dilakukan oleh Satlantas Polres Malang juga sebagai upaya menjaga kualitas layanan kepada semua masyarakat dan stakeholder-nya. Pelatihan ini juga menjadi salah satu implementasi kegiatan untuk mewujudkan Program Prioritas Kapolri Presisi tentang menjadikan SDM Polri yang unggul di Era Police 4...
Baca Selengkapnya