Bupati Sanusi Berharap Menteri Desa PDTT Turut Dorong Sertifikat Balekambang
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
Yunan Helmy
24 - May - 2024, 05:17
JATIMTIMES - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang terus berupaya mengurus sertifikat aset Pantai Balekambang. Hal itu dilakukan lantaran sempat terjadi kesalahan administrasi sehingga perlu dilakukan pengajuan sertifikat ulang.
Bupati Malang HM. Sanusi berharap pemerintah pusat, termasuk Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT), bersedia mendorong kementerian terkait untuk segera menerbitkan sertifikat Pantai Balekambang tersebut.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya