Turnamen Catur Nasional Piala Ketua KONI Kota Malang Djoni Sudjatmoko Mulai Digelar
Reporter
Hendra Saputra
Editor
Yunan Helmy
09 - Mar - 2024, 06:52
JATIMTIMES - Turnamen catur nasional bertajuk Piala Ketua KONI Kota Malang Djoni Sudjatmoko mulai digelar, Sabtu (9/3/2024) di Malang Creative Center (MCC). Total sekitar 264 peserta mengikuti turnamen bergengsi cabor catur tahun 2024 ini.
Ketua Percasi Kota Malang Budi Thatit mengatakan bahwa ratusan peserta sudah menghadiri turnamen catur nasional Piala Ketua KONI Kota Malang. Bahkan, babak pertama telah dimainkan.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya