PAN Kota Blitar Optimis Pecahkan Paceklik Kursi Legislatif Pemilu 2024
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Nurlayla Ratri
10 - Feb - 2024, 11:51
JATIMTIMES - Partai Amanat Nasional (PAN) Kota Blitar menghadapi tantangan besar dalam Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024. Setelah empat periode berturut-turut tanpa mendapatkan kursi legislatif di DPRD Kota Blitar. Namun, semangat untuk mengakhiri paceklik tersebut tidak padam, terutama dengan target yang ambisius ditetapkan oleh Ketua DPD PAN Kota Blitar, Heri Romadhon.
"Target kita insyaallah bisa menjadi 3 besar Pileg 2024 ini," ujar Heri Romadhon pada Sabtu (10/2/2024)
Baca Juga :
Baca Selengkapnya