Topik Ordal Masih Panas, Geisz dengan Eks Jubir Timses Anies Saling Serang Soal TGUPP dan BUMD DKI
Reporter
Mutmainah J
Editor
Nurlayla Ratri
18 - Dec - 2023, 11:31
JATIMTIMES - Eks juru bicara (jubir) Anies-Sandi saat Pilgub DKI Jakarta 2017, Anggawira, menyebut Tim Gubernur untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP) dan BUMD era Anies Baswedan dipenuhi orang dalam atau ordal. Dapat tudingan itu, Geisz Chalifa balik menyemprot Anggawira.
Anggawira dalam pernyataan menyebut nama Geisz Chalifa, orang dekat Anies, yang pernah menjabat sebagai Komisaris PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk (PPJA). Lalu, Anggawira juga menyinggung nama Thomas Lembong yang juga pernah menjabat sebagai Komisaris Utama PT Pembangunan Jaya Ancol.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya