Punya Luas 3,4 Hektare, Pasar Induk Among Kota Batu Terbesar di Indonesia
Reporter
Irsya Richa
Editor
Nurlayla Ratri
14 - Dec - 2023, 07:28
JATIMTIMES - Presiden RI Joko Widodo telah meresmikan Pasar Induk Among Tani yang menelan biaya dari APBN sebesar Rp 166 miliar di Jalan Dewi Sartika, Kelurahan Temas, Kecamatan Batu, Kota Batu, Kamis (14/12/2023) pagi. Pasar Induk ini dibangun saat pemerintahan Wali Kota Batu Dewanti Rumpoko dan wakilnya Punjul Santoso.
Untuk bisa membangun Pasar Induk hingga berdiri dengan megah, melalui proses yang cukup panjang. Salah satunya saat itu sebagai pedagang menolak pembangunan, hingga enggan untuk direlokasi.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya