FKKPI: Eddy Rumpoko adalah Kota Batu, Kota Batu adalah Eddy Rumpoko
Reporter
M. Bahrul Marzuki
Editor
Nurlayla Ratri
30 - Nov - 2023, 06:31
JATIMTIMES - Mantan Wali Kota Batu Eddy Rumpoko meninggal dunia pada, Kamis (30/11/2023) sekitar pukul 05:30 WIB di RS Karyadi Semarang. Keluarga besar Generasi Muda Forum Komunkasi Putra Putri Purnawirawan TNI/Polri (GM FKPPI) berduka.
Meninggalnya mantan Wali Kota Batu periode 2007-2017 ini mengagetkan banyak pihak, tak terkecuali keluarga besar GM FKPPI Jatim. Terlebih, Eddy Rumpoko pernah menjabat sebagai Ketua GM FKPPI Jatim periode 1999-2006.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya