Korban Percobaan Bunuh Diri di Pakisaji Ditemukan Selamat, Diduga Depresi karena Diceraikan Istri
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
Yunan Helmy
25 - Jun - 2023, 10:45
JATIMTIMES - Seorang pria yang sempat membuat geger dunia maya lantaran diduga bunuh diri ternyata ditemukan selamat. Pria tersebut berinisial DN, warga Desa Kendalpayak, Kecamatan Pakisaji, yang berdomisili di Desa Wandanpuro, Kecamatan Bululawang, Kabupaten Malang.
Dari pendalaman polisi, motif upaya bunuh diri yang dilakukan korban karena asmara. Korban mengalami depresi setelah bercerai dengan istrinya.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya