Desa Bagelenan Blitar Geger, Ada Mayat Wanita Tewas Membusuk di Dalam Sumur
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Nurlayla Ratri
11 - Jun - 2023, 06:35
JATIMTIMES- Ketenangan warga Kecamatan Srengat Kabupaten Blitar mendadak dikejutkan dengan peristiwa kematian. Dilaporkan kehebohan dipicu peristiwa seorang perempuan yang ditemukan meregang nyawa di dalam sumur di Desa Bagelenan.
Informasi yang diterima media ini dari kepolisian, mayat perempuan itu ditemukan di dalam sumur dekat rumah warga. Untuk mengevakuasi jenazah tersebut, warga harus meminta bantuan petugas Pemadam Kebakaran Kabupaten Blitar.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya