Gagal Berangkat Haji meski Sudah di Pesawat, Baim Wong: Anggaplah demi Menjaga Paula Keguguran
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Yunan Helmy
10 - Jun - 2023, 04:01
JATIMTIMES - Kabar tak mengenakkan datang dari artis sekaligus YouTuber Baim Wong. Meski telah berpamitan hingga sudah masuk pesawat, suami Paula Verhoeven tersebut gagal berangkat ibadah haji pada tahun 2023.
Gagalnya berangkat haji Baim Wong itu pun membuat warganet penasaran apa alasannya. Tak sedikit warganet yang menduga ada masalah dengan travelnya. Ada juga yang menduga ada masalah kesehatan terhadap Paula.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya