Tampak Mendag Zulhas (dua kiri) saat membakar barang impor bekas (foto: @undercover.id)
JATIMTIMES - Pernyataan Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan alias Zulhas yang melarang peredaran barang impor bekas masih kontroversial. Tak sedikit netizen yang membandingkan impor barang bekas dengan impor gula dan beras yang juga sama-sama merugikan.
Meski masih pro kontra, tampaknya Zulhas semakin ketat memelototi dan mengawasi barang bekas impor. Jumat (17/3/2023), Zulhas memusnahkan 730 bal...
Baca Selengkapnya
Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.