Ketua P2KD Desa Manggaan Dibacok OTK Jelang Pelaksanaan Pilkades Tahap II
Reporter
Imam Faikli
Editor
Dede Nana
16 - Mar - 2023, 10:46
JATIMTIMES - Jelang pelaksanaan pemilihan kepala desa (Pilkades) Tahap II tahun 2023 di Kabupaten Bangkalan nampaknya sudah mulai memanas. Kasus berdarah kini mulai terjadi. Parahnya, kasus berdarah itu menimpa seorang pria berinisial AR yang kabarnya menjabat Ketua Panitia Pemilihan Kepala Desa (P2KD) Mangga'an.
Diketahui, tragedi berdarah ini terjadi Kamis (16/3/2023) pagi di Jl. Raya Pakong-Glisgis, Kecamatan Modung, sekitar pukul 09.30 WIB. AR Ketua P2KD Mangga'an ini mengalami luka cukup serius pada kepala bagian belakang. Saat ini korban sedang dirawat di rumah sakit...
Baca Selengkapnya