JATIMTIMES - Belakangan ini sedang viral salah satu camilan khas dari Kabupaten Tuban, Jawa Timur karena keunikannya yang terbuat dari tanah liat. Ampo adalah nama camilan tersebut. Ampo sendiri sudah ada dan dikenal sejak zaman nenek moyang.
Pengguna TikTok dengan akun @Nanakoot yang membagikan pengalamannya saat pertama kali mencicipi camilan unik tersebut. Dikutip dalam videonya @Nanakoot pada Selasa (28/2/2023) mengatakan “Masih bisa ditelan sih, tapi rasanya aneh seperti makan semen...
Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.