Viral Video Sule Ijab Kabul, Seakan Membenarkan Menikah dengan Memes Prameswari
Reporter
Mutmainah J
Editor
Nurlayla Ratri
25 - Oct - 2022, 09:49
JATIMTIMES - Beredar sebuah video yang memperlihatkan komedian Sule sedang melakukan ijab kabul. Dalam video tersebut memperlihatkan Sule dan Memes Pramweswari mengenakan baju pengantin yang sebelumnya sempat viral.
Video tersebut juga menampilkan Sule yang tengah melakukan ijab kabul yang didampingi oleh Memes. Sule terlihat tersenyum tipis saat ia menyulurkan tangannya untuk melakukan janji suci pernikahan.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya