Tayang di Layar Kaca Indonesia, Begini Sinopsis Justice League
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Yunan Helmy
05 - Oct - 2022, 12:59
JATIMTIMES - Film berjudul Justice League kembali mendapatkan perhatian warganet. Pasalnya, film bergenre action yang rilis sejak 2017 itu tayang di salah satu televisi nasional, Senin (3/10/2022) pukul 21.45 WIB.
Dikutip dari akun youtube Warner Bros.Pictures, Justice League ini adalah film yang mengangkat kisah kumpulan superhero (pahlawan) DC yang ingin menyelamatkan Bumi.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya