Serial Garapan Ulang Film Virgin Tayang Hari Ini di Disney+ Hotstar
14 - Jan - 2022, 05:52
JATIMTIMES - Serial garapan ulang film fenomenal Virgin Ketika Keperawanan Dipertanyakan (2014), Virgin The Series, akan tayang hari ini Jumat (14/1/2022). Virgin The Series ini salah satunya dibintangi oleh Zara Adhisti.
Series ini disebut bakal mengisahkan kompleksitas kehidupan remaja. Menyuguhkan cerita yang sangat realistis dan dekat dengan kehidupan sehari-hari.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya