Pagi Buta, Gudang Pengolahan Vitamin Ayam di Rejotangan Tulungagung Terbakar
Reporter
Anang Basso
Editor
Nurlayla Ratri
04 - Nov - 2020, 02:26
Pagi-pagi buta sekitar pukul 04.58 WIB, sebuah gudang pengolahan vitamin ayam terbakar. Gudang yang berada di Desa Tegalrejo RT 03 RW 05 Kecamatan Rejotangan, Kabupaten Tulungagung itu diketahui milik Zainudin, warga setempat.
"Benar, terjadi kebakaran sebuah bangunan berupa gudang pengolahan vitamin ayam di Desa Tegalrejo Kecamatan Rejotangan," kata Kabid Damkar Satpol PP Tulungagung, Gatot Sunu Utomo, Rabu (04/11/2020) pagi.
Baca Juga : Empat ATM BRI Dalam Kondisi Tanpa Mesin, Ternyata Ini Yang Terjadi
Tim Damkar, menurut Gatot, telah dikerahkan ke lokasi kebakaran untuk melakukan pemadaman api setelah mendapatkan informasi dari warga. Kebakaran sendiri diduga terjadi akibat korsleting listrik...
Baca Selengkapnya