Tinggal Nyaman di Apartemen The Kalindra dengan View Kota Malang dan Gunung Arjuna
Reporter
Imarotul Izzah
Editor
Nurlayla Ratri
11 - Sep - 2020, 02:43
Betapa nikmatnya tinggal di hunian vertikal dengan view keindahan kota Malang maupun gunung-gunungnya, salah satunya Gunung Arjuno. Tinggal di apartemen pun terasa lebih nyaman dan betah. Hal ini bisa Anda rasakan jika tinggal di apartemen The Kalindra.
Ditambah lagi, dengan fasilitasnya yang mewah dan komplet bak hotel berbintang. Di antaranya access card, area komersial, foodcourt and cafe, swimming pool, wifi public area, water treatment & spa, playground, fitness center, meeting room, gym, barbeque area, function room, dan lain-lain.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya